Start the journey of learning at Polkesma

Kampus 1 Prodi Kebidanan Jember

Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang atau yang lebih dikenal dengan Polkesma membuka cakrawala dunia melalui ilmu pengetahuan dibidang kesehatan. Pendidikan tinggi vokasi kesehatan ini didirikan oleh Kementerian Kesehatan RI. Di sini putra putri terbaik bangsa dari berbagia penjuru nusantara mengembangkan kompetensi dan membentuk karakter dalam peradaban bangsa yang bermartabat. Polkesma memulai kiprahnya sejak tahun 2001 lahir dari 7 gabungan akademi kedinasan kesehatan diwilayah Jawa Timur bagian selatan. Komitmen Polkesma dalam melahirkan praktisi kesehatan yang andal kompeten tampak dalam visinya yaitu Menjadi Institusi Pendidikan Vokasi Kesehatan yang Berkarakter dan Unggul pada tahun 2019.

Direktur Polkesma

“Saya percaya langkah kecil yang saudara pilih akan menjadi penuntun ke arah yang lebih besar”

Kaprodi Kebidanan Jember

“Mulailah perjalanan menimba ilmu dan meniti cita-cita mulia dengan menjadi bagian keluarga besar Kebidanan Jember”

The Best Experience Ever

"pengalaman kuliah di Kebidanan Jember sangat menyenangkan, semester kemarin sih, banyak ilmu yang didapat dari praktik di laboratorium maupun terjun langsung ke masyarakat"
Dwija Sistha
Dwija Sistha AF
Mahasiswi D-IV kebidanan Jember

Penerimaan Mahasiswa Baru 2019

Penerimaan mahasiswa baru 2019

Tahun akademik 2019/2020

Program Reguler

Program Non Reguler

Daftar sekarang

Poltekkes Kemenkes Malang - Kampus 1 Prodi Kebidanan Jember

Jalur Minat bakat

Pendaftaran dan Pembayaran 21 Januari - 8 Maret 2019

beasiswa bidik misi

Pendaftaran dan Pembayaran 21 Januari - 8 Maret 2019

Jalur uji tulis

Pendaftaran dan Pembayaran 01 April - 20 Mei 2019

Mandiri & A. jenjang

Pendaftaran dan Pembayaran 23 Mei - 13 Juni 2019

Layanan Akademik Kami

Kampus 1 Prodi Kebidanan Jember (MOJ) memiliki fasilitas kampus sesuai Standar Nasional

Lab Skill INC

PBM

Kegiatan perkuliahan teori,  praktikum laboratorium, serta praktik lahan di berbagai instansi pemerintah dan swasta.

UKM Tari

 Organisasi mahasiswa (Ormawa) dan beragam Unit Kegiatan Mahasiswa (seni, ilmiah, komunitas, dan olahraga)

Community Engagement

Pengabdian Masyarakat sebagai wujud pelaksanaan Tri Dharma Pendidikan dibidang kesehatan khususnya Kebidanan.

Perkuliahan Vokasi

Penerapan kurikulum Pendidikan tinggi vokasi dengan 60 % praktikum dan 40% teori yang akan mempertajam atau mengasah keterampilan mahasiswa dengan praktik dilaboratorium atau di lahan praktik

Visi-misi

Menjadi Program Studi Diploma DIV Kebidanan yang Berkarakter dan Unggul dalam Pelayanan Kegawatdaruratan Maternal dan Neonatal pada Tahun 2019

Facility and Amenities

Fasilitas pendukung kegiatan akademik dan non akademik diselenggarakan sesuai dengan Standar Nasional Pendidikan

ECO Green Campus

Menerapkan perilaku ramah lingkungan dan hijau dalam kegiatan Jum'at Berhias (gerakan Kantor Berbudaya Hijau dan Sehat)

Happening

Update informasi kegiatan dan program sivitas akademika MOJ

Video Gallery

Pengenalan Program Studi Mahasiswa (PPSM) Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang Tahun 2017
Gerakan Masayarakat Hidup Sehat (Germas) bersama Bupati Jember di kampus 1 Prodi Kebidanan Jember  

Dosen

Click edit button to change this text. Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Ut elit tellus, luctus nec ullamcorper mattis, pulvinar dapibus leo.

Click edit button to change this text. Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Ut elit tellus, luctus nec ullamcorper mattis, pulvinar dapibus leo.

Tenaga Kependidikan

Click edit button to change this text. Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Ut elit tellus, luctus nec ullamcorper mattis, pulvinar dapibus leo.

Click edit button to change this text. Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Ut elit tellus, luctus nec ullamcorper mattis, pulvinar dapibus leo.

Toggle Content

Be a part of big family of Polkesma

Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang, kampus Polkesma the Truly Vocational Education of Health memantapkan diri melangkah menjadi salah satu barometer Politeknik Kesehatan di Indonesia

Contact US

Kampus 1 Prodi Kebidanan Jember
Jl. Srikoyo No. 106, Kota Jember
Telp. (0331) 486613

 

logo kemenkes baru
logo germas
logo
rsz_logo_polkesma_tulis